Pertarungan Sengit Unggulan Honda melawan Yamaha NMAX

No Comments
News in Otomotif - Info Otomotif Terbaru dan Terupdate
Pertarungan Sengit Unggulan Honda melawan Yamaha NMAX
NewinOtomotif | Produk unggulan Honda pada segmen skutik besar 150cc yaitu PCX yang berhasil di impor dari Vietnam.

Walau Yamaha sendiri mempunyai NMAX dengna penjualan secara besar-besaran mencapai 122.046 unit sepanjang tahun lalu dan untuk PCX sendiri hanya dapat menjual 3.582 unit. Perbedaanya yang cukup jauh antara kedua produk tersebut.

Namun kalau dibandingkan secara kualitas dan spesifikasi, Honda sendiri mengakui kalau PCX lebih baik daripada NMAX. Kenapa begitu?

Karena dari sisi harga yang cuku berbeda jauh, PCX mempunyai harga Rp 39,8 juta dan untuk NMAX sendiri Rp 24 juta ( tanpa ABS ), sedangkan untuk ABSnya sendiri mempunyai harga Rp 27,9 juta.

David Budiono sebagai Production, Engineering dan Procurement Director PT Astra Honda Motor atau yang dikenal dengan nama AHM ini merupakan perusahaan besar yang sedang mempersiapkan pesaing untuk NMAX. Pastinya akan diproduksi untuk dalam negeri pada saat tahun 2017 dimulai.

Secara keseluruhan juga akan di akui mempunyai segala sesuatu yang lebih daripada NMAX. Honda memang tidak mau kalah saing dari para kompetitornya tersebut.

David sendiri berani menjamin kalau produknya akan menjadi unggulan Honda, walau NMAX menjadi pesaingnya. PCX sendiri merupakan produk tertinggi yang dihasilkan dan produk barunya juga tidak akan kalah saingan dengan lainnya.

Biarpun begitu, David tak berani memberikan sedikitpun mengenai bocoran spesifikasi dari produk baru tersebut. Alasannya David tidak berani memberikan bocoran karena design dari kecepatan dan fitur lain yang dalam proses pengembangan. Kita saksikan pertarungan sengit unggulan Honda melawan Yamaha NMAX tahun depan.

Menurut bocoran yang ada, skutik bongsor yang akan diproduksi di Indonesia akan mempunyai spesifikasi tinggi dari kompetitor lainnya.

0 comments:

Post a Comment